Chatmonchy
Tampilan
chatmonchy | |
---|---|
Informasi latar belakang | |
Asal | Tokushima, Jepang |
Genre | Indie rock, power pop, pop rock |
Tahun aktif | 2000–2018 |
Label | Ki/oon Records (2005-sekarang) |
Situs web | chatmonchy.com |
Anggota | Eriko Hashimoto - Gitar, Vokal 17 Oktober 1983 Akiko Fukuoka - Drum. Bass, Chorus 16 April 1983 |
Mantan anggota | Kumiko Takahashi - Drums, Chorus 10 April 1982 |
chatmonchy (チャットモンチー , chattomonchī) adalah sebuah grup musik rock khusus perempuan yang terdiri dari Eriko Hashimoto (gitar, vokal), Akiko Fukuoka (bass, chorus), dan dulunya Kumiko Takahashi (drum, chorus) yang berasal dari Prefektur Tokushima di pulau Shikoku, Jepang.[1]
Sejak 2005, mereka menandatangani kontrak pada lable rekaman Ki/oon Records dari Sony Music Japan.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Robert Michael Poole (2010-02-12). "Chatmonchy go south by southwest". The Japan Times. Diakses tanggal 2011-05-17.