FN FNC
FN FNC | |
---|---|
Fabrique Nationale Carabine dengan bayonet | |
Jenis | Senapan serbu |
Negara asal | Belgia |
Sejarah pemakaian | |
Digunakan oleh | Belgia, Venezuela, Nigeria, Indonesia |
Sejarah produksi | |
Tahun | 1979 |
Produsen | Fabrique Nationale de Herstal |
Varian | Ak 5 (Swedia) SS-1 (Indonesia) |
Spesifikasi | |
Berat | 3,80 kg |
Panjang | 997 mm 766 mm (popor dilipat) |
Panjang laras | 450 mm |
Peluru | 5.56 x 45 mm NATO |
Mekanisme | Operasi gas, bolt berputar |
Rata² tembakan | 700 butir/detik |
Jarak efektif | 450 m |
Amunisi | Magazen box 30 butir |
FN FNC (Fabrique Nationale Carabine) adalah senapan serbu buatan Fabrique Nationale (FN) Belgia pada pertengahan 1970. Desain FNC banyak meminjam dari senapan serbu terkenal lainnya, seperti FN FAL, AK-47, M16, dan Galil.
Desain
[sunting | sunting sumber]FNC memakai kaliber 5.56 x 45 mm NATO, menggunakan magazen 30 butir, dan bisa menerima magazen STANAG yang dipakai M16. Secara mekanik, FNC menggunakan sistem gas yang mirip dengan AK-47.
FNC secara umum dianggap sebagai senapan serbu yang bisa diandalkan. Namun, akurasi dan kenyamanan penembak kadang-kadang terganggu oleh pelatuknya yang berat.
Pemakaian
[sunting | sunting sumber]FN FNC saat ini digunakan oleh angkatan bersenjata Belgia. Lisensi FNC juga sudah dijual ke Swedia sebagai Bofors Ak 5, dan Indonesia, sebagai Pindad SS-1. FN FNC juga banyak dijual ke Venezuela dan Nigeria.
Lihat pula
[sunting | sunting sumber]Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- FNC di situs Modern Firearms Diarsipkan 2007-06-17 di Wayback Machine.
- FNC di situs Nazarian`s Gun`s Recognition Guide Diarsipkan 2021-10-24 di Wayback Machine.