Ekachakra
Tampilan
Ekachakra | |
---|---|
Desa | |
Koordinat: 24°03′41″N 87°50′52″E / 24.061434°N 87.847789°E | |
Country | India |
Negara bagian | Bengal Barat |
Distrik | Birbhum |
Bahasa | |
• Resmi | Bengali, Inggris |
Zona waktu | UTC+5:30 (IST) |
Situs web | birbhum |
Ekachakra adalah suatu desa kecil yang terletak sejauh 20 km dari kota Rampurhat di distrik Birbhum, negara bagian Bengal Barat, India.[1] Menurut kepercayaan Hindu, lima Pandawa dalam wiracarita Mahabharata dikisahkan pernah tinggal di Ekachakra selama masa pengungsian mereka.[2] Tempat itu juga masyhur sebagai tempat kelahiran Nityananda Rama[1] (lahir 1474 M), tokoh terkemuka dalam perguruan Gaudiya Waisnawa.
Desa tersebut terbentang dari utara ke selatan sekitar delapan mil. Dusun yang bernama Viracandra-pura dan Virabhadra-pura, terletak di wilayah desa Ekacakra. Dusun tersebut diberi nama demikian untuk menghormati Virachandra Goswami (putra Nityananda).
Lihat pula
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b "Chaitanya Charitamrita Adi-lila,13.61, purport". Diarsipkan dari versi asli tanggal 3 May 2008. Diakses tanggal 4 February 2008.
- ^ O’Malley, L.S.S., ICS, Birbhum, Bengal District Gazetteers, p. 128, first published 1910, 1996 reprint, Government of West Bengal